Jadwal Puasa 2016 Imsakiyah Ramadhan dan Jadwal Buka puasa tahun 2016 Jakarta dan Sekitarnya
6 June, 2016
0
Alhamdulillah bulan yang mulia bulan suci romadhon sudah hadir kembali tahun ini, saatny abagi kita untuk meningkatkan amal ibadah berpuasa sebulan penuh. Melalui keputusan mentri agama RI malam kemarin yang menetapkan bahwa awal romadhon tahun 2016 ini jatuh pada tanggal 1 Juni …